Mengganti notifikasi kontak email pada ESET Protect pengguna CloudID bertujuan agar email notifikasi atau pemberitahuan di kirim ke email teknisi ( email penerima ).
- Login ke console CloudID.
- Pilih notifications, lalu klik edit
dalam contoh ini kami edit notifications name, Notifikasi Komputer Baru Terhubung Untuk Pertama Kali (CloudID) - Masuk ke menu Distributions, pada kolom recipients silakan anda masukkan kemana notifikasi email akan dikirimkan, jika sudah ditentukan emailnya maka klik Finish.