INFORMASI !!! Solusi mencegah overuse lisensi :
|
Deaktivasi lisensi ESET Bisnis ini bertujuan agar lisensi yang tidak terpakai pada Komputer yang sudah rusak ataupun tidak digunakan dapat digunakan pada komputer lainnya.
A. Deaktivasi Otomatis
B. Deaktivasi Manual
A. Deaktivasi Otomatis |
A. Deaktivasi otomatis berjalan sesuai jangka waktu tertentu yang telah ditetapkan.
1. Login ke akun EBA di alamat https://eba.eset.com
2. Pada bagian Deactivate seats not connected to ESET Business Account Atur waktu berapa lama lisensi pada PC akan dideaktivasi, jika tidak terhubung ke ESET Business Account Contohnya 2 Bulan atau disesuaikan dengan kebutuhan.
B. Deaktivasi Manual |
1. Login akun EBA
2. Pilih Activated devices
3. Pilih perangakat yang akan di copot lisensi dengan menandai checkbox
4. Klik Deactivate
5. Kemudian akan muncul dialog box untuk melakukan konfirmasi pencopotan lisensi
6. Perangakat akan terhapus otomatis dari activated device
Jika ingin melakukan deaktivasi lisensi lebih dari satu perangkat, dapat menandai pada checkbox perangkat mana saja yang akan di deaktivasi.