Allow Port Aplikasi melalui Policy ERA (6.x)
Buat policy baru untuk firewall atau edit policy yang telah ada untuk firewall. Pilih Personal firewall di sebelah kiri. Di sebelah kanan pastikan filtering modenya adalah Automatic Mode lalu klik Rules
Klik Add
Contoh aplikasi yang di allow adalah VNC (default port VNC adalah 5900) maka di tab General silakan di buat seperti langkah berikut, jika sudah klik tab Local untuk langkah selanjutnya
Di tab Local masukkan port default VNC yaitu 5900 dan klik OK
Jika Sudah Policy tersebut bisa di assign ke user atau group yang diinginkan